Suvarnabhumi Dibuka, Baru Bisa Layani Kargo
Rabu, 03 Desember 2008 – 05:57 WIB
Serirat yang juga menjadi akting Presiden Bandara Thailand (AoT) menambahkan, jumlah tersebut belum termasuk kerugian ekspor dan impor yang mencapai THB 2,5 miliar (sekitar Rp 852,4 miliar).
Di saat Suvarnabhumi mulai dibuka, kerusuhan dan pertumpahan darah kembali mewarnai krisis nasional Thailand. Seorang penyerang melemparkan granat ke terminal penumpang di Bandara Don Muang, Bangkok. Akibat serangan yang terjadi dini hari itu, The Nation melaporkan satu nyawa demonstran PAD melayang, dan 22 lainnya terluka. Bahkan, lima di antaranya mengalami luka-luka serius. (dia/ami)
BANGKOK – Bandara Internasional Thailand Suvarnabhumi yang sepekan terakhir lumpuh, akhirnya kemarin mulai beroperasi lagi meski sebatas untuk
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Trump Bakal Menghukum Petinggi Militer yang Terlibat Pengkhianatan di Afghanistan
- Bertemu Sekjen PBB, Prabowo Tegaskan RI Dukung Penguatan Pasukan Perdamaian di Palestina
- Joe Biden Izinkan Ukraina Pakai Rudal Jarak Jauh AS untuk Serang Rusia
- Presiden Prabowo Mengungkapkan Kerinduannya
- Prabowo: Indonesia Dukung Energi Terbarukan & Pengurangan Emisi Karbon
- Prabowo Bertemu Sekjen PBB di Brasil, Ini yang Dibahas