Suyanto, Pria Lamongan Tamatan SMK Merantau ke AS, Pulang Bikin Pesawat Bensin
Sabtu, 18 Desember 2021 – 19:05 WIB
Sebelumnya, Suyanto menetap di Desa Cintajaya, Kecamatan Lakbok, Ciamis.
Baca Juga:
Desa itu merupakan kampung halaman istrinya.
Suyanto tinggal di Ciamis setelah bekerja sebagai pekerja migran Indonesia (PMI) di luar negeri.
Dia merupakan seorang lulusan Sekolah Menengah Kejuruan Negeri (SMKN) PGRI 2, Babat Lamongan.
Sebelum mengenyam pendidikan di SMK, Suyanto pernah menimba ilmu di SD Sumber Agung 1 dan SMPN Modo.
Saat di bangku SMP itulah Suyanto mulai menyukai permesinan.
Namun, kala itu dia menggeluti bidang otomotif saja.
Selepas tamat SMK, Suyanto merantau ke Amerika Serikat.
Pria asal Lamongan, Suyanto (42) tengah menyita perhatian publik gara-gara membuat pesawat terbang. Lantas, siapakah dan bagaimana pria desa itu bisa menciptakan karya yang tak biasa?
BERITA TERKAIT
- AS Optimistis Kembangkan Kerja Sama Ekonomi dengan Pemerintahan Baru
- Critical Parah
- FL Technics Indonesia Pakai Teknologi Mototok Spacer 8600 NG
- 5 Barbershop Terbaik di Medan yang Siap Memenuhi Ekspektasimu Punya Rambut yang Keren
- 5 Barbershop di Bogor yang Bisa Bikin Gaya Rambut Pria Makin Stylish
- Dua Siswa Asal Libya Terbangkan Pesawat Latih, Mendarat Darurat di Pantai Cemara Sewu