Suzuki Belum Punya Jawaban

Suzuki Belum Punya Jawaban
Suzuki Belum Punya Jawaban
Bisa saja Suzuki memaksakan diri ikut MotoGP 2012. Tetapi, mereka masih akan memakai mesin 800 cc pada awal musim yang sudah memakai mesin 1.000 cc. Padahal, rival mereka, Honda, Yamaha, dan Ducati, sudah menggunakan jatah mencoba motor 1.000 cc. Bahkan, usai balapan di Sepang, Honda kembali mencoba motor terbarunya.

Sebenarnya, Rizla Suzuki punya jawaban yang baik untuk memunculkan optimisme pada akhir 2011. Pada dua balapan terakhir di Jepang dan Australia, satu-satunya pembalap mereka, Alvaro Bautista, tampil kompetitif. Bahkan, di Phillip Island pekan lalu, Bautista meraih posisi kualifikasi terbaiknya, yaitu urutan keempat.

Saat lomba pun sebenarnya makin mendekati Honda. Hanya, hujan turun membuat Bautista tergelincir saat berada di posisi keempat lap ke-23.

"Banyak hal positif yang kami dapat di Phillip Island. Sayang, kami kembali mendapat nasib yang tidak bagus," kata Denning.

PEKAN-pekan terakhir MotoGP 2011 menjadi saat-saat yang paling membuat frustrasi tim Rizla Suzuki. Itu bukan disebabkan tim tersebut tak kunjung

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News