Suzuki New Carry Masih Moncer di Pasar Mancanegara
Rabu, 27 Januari 2021 – 07:25 WIB

Pikap Suzuki New Carry. Foto: Ridha/JPNN.com
Namun, Tokuda mengakui, tidak ada tambahan negara tujuan ekspor. Tahun 2019 ke 2020 ada penambahan volume untuk semua model yang diekspor.
Jadi menurut Tokuda, meskipun pandemi Covid-19 permintaannya masih kuat terutama di negara Asean.
"Tahun 2019 ke 2020 7.000 menjadi 8.000 unit, ya tahun ini bisa diusahakan dari 8.000 menjadi 9.000 unit," tutupnya.
Beberapa produk yang diekspor Suzuki adalah Ertiga, XL7, New Carry dan juga APV. (rdo/jpnn)
Tak hanya pasar domestik, Suzuki Carry yang terus melakukan pembenahan fitur juga diminati pasar mancanegara
Redaktur & Reporter : Rasyid Ridha
BERITA TERKAIT
- Suzuki Burgman 400 Bersolek, Siap Menantang Yamaha Xmax dan Honda Forza
- Suzuki Menghadirkan Paket Perawatan Mobil Pascamudik dengan Biaya Murah
- Dilengkapi Fitur Keselamatan Lengkap, Suzuki Eeco Resmi Dirilis, Harga Terjangkau
- Calon Mobil Baru Suzuki Mulai Tebar Pesona
- Suzuki Kenalkan Seragam Baru untuk Teknisi Bengkel, Lebih Cerah
- Simak Tips Pasang Boks Motor untuk Mudik Lebaran