Suzuki Yakin Baleno Facelift Rebut 20 Persen Pangsa Pasar Hatchback Nasional
Senin, 23 Desember 2019 – 03:55 WIB

Suzuki Baleno facelift. Ridha/JPNN
"Penawaran kami ialah memberikan produk premium yang value for money sesuai kaidah hatchback dengan harga yang bisa juga dijangkau oleh mereka yang mampu beli City Car," pungkasnya.
Suzuki Baleno facelift dibanderol dengan harga on the road (OTR) DKI Jakarta Rp 233,5 juta untuk transmisi otomatis dan Rp 221 juta untuk transmisi manual. (mg8/jpnn)
Melalui peluncuran Baleno facelift, PT Suzuki Indomobil Sales (SIS) optimistis market share di segmen hatchback pada tahun depan bisa terdongkrak.
Redaktur & Reporter : Rasyid Ridha
BERITA TERKAIT
- Suzuki Kenalkan Seragam Baru untuk Teknisi Bengkel, Lebih Cerah
- Simak Tips Pasang Boks Motor untuk Mudik Lebaran
- Suzuki Tersenyum Manis Selama Februari 2025
- Suzuki Kawal Mudik Lebaran, Siapkan 70 Bengkel Siaga yang Tersebar di Indonesia
- Bersolek, Suzuki GSX-S1000GX Tantang Versys 1000 dan Tracer 9
- Suzuki Bantu Konsumen Terdampak Banjir Lewat Towing Gratis dan Diskon Suku Cadang