Swiss Open 2022: Jonatan Christie Ganas, Bule Prancis Babak Belur
Sabtu, 26 Maret 2022 – 03:00 WIB

Jonatan Christie. Foto: Ricardo/JPNN.com
Hasilnya, peraih emas Asian Games 2018 itu sukses menutup interval ketiga dengan skor 11-6.
Selepas interval, Popov kembali menyulitkan Jojo. Pemain asal Prancis itu sukses menyamakan skor menjadi 20-20.
Beruntung, di poin-poin kritis Jojo tidak kehilangan fokus. Pebulu tangkis 25 tahun itu menutup gim ketiga dengan skor 24-22.
Hasil itu mengantar Jojo melangkah ke semifinal Swiss Open 2022. Dia akan menantang pemenang laga Anders Antonsen (Denmark) vs Srikanth Kidambi (India).(mcr15/jpnn)
Jonatan Christie sukses melangkah ke semifinal Swiss Open 2022 seusai menghancurkan jagoan Prancis.
Redaktur & Reporter : Dhiya Muhammad El-Labib
BERITA TERKAIT
- Sudirman Cup 2025: Menanti Sinergi Pemain Senior dan Junior
- BAC 2025: Jonatan Christie Gagal Pertahankan Gelar, Ini Penyebabnya
- Jadwal dan Link Streaming Perempat Final BAC 2025: Pemain Unggulan Siap Unjuk Gigi
- BAC 2025: Wang Zhi Yi Tumbang, Juara Bertahan Tinggal Tiga
- Jojo Tembus Perempat Final Kejuaraan Asia 2025
- China Mendominasi di Swiss Open 2025, Fikri/Daniel Diharapkan Bisa Curi Satu Gelar