Syahganda Ingatkan Presiden Kondisi Rakyat Saat ini, Miris
Sabtu, 20 Agustus 2022 – 18:56 WIB
"Presiden Jokowi harus mampu menunjukkan langkah ke depan, membangun Indonesia merdeka yang kukuh berbasis ketangguhan moral."
"Reformasi kepolisian dan birokrasi harus dilakukan. Kami melihat masih ada jenderal bermoral di kepolisian, masih ada harapan ke depan," ucapnya.
Syahganda juga mengingatkan Presiden Jokowi pentingnya mengedepankan moralitas kekuasaan dengan nilai-nilai kecintaan pada rakyat.
"Harus merujuk pada maksud Indonesia merdeka. Keadilan untuk semua rakyat. Ulama perlu dihormati dan dijaga mandatnya."
"Pemimpin harus merakyat, subsidi pangan dan energi pokok harus dipertahankan sekaligus demokrasi diutamakan," pungkas Syahganda. (gir/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Syahganda Nainggolan mengingatkan pemerintahan Presiden Jokowi soal kondisi perekonomian rakyat saat ini, miris.
Redaktur & Reporter : Kennorton Girsang
BERITA TERKAIT
- Edukasi Mahasiswa di Jateng dan DIY tentang Kepabeanan, Begini Harapan Bea Cukai
- Jokowi Seharusnya Tidak Memanfaatkan Prabowo Demi Kepentingan Politik Pribadi
- Angka Pengangguran Capai 7,2 Juta, Paling Banyak SMK
- Sri Mulyani Akui Kemenangan Donald Trump Punya Pengaruh Besar
- Pelindo Solusi Logistik Catatkan Kinerja Positif Sepanjang Kuartal III 2024
- Prabowo Diminta Hati-Hati soal Pengalihan Subsidi BBM menjadi BLT