Syahril PSI Geram dengan Perilaku Mak-mak Ini, Lalu Singgung Kadis yang Kurang Gercep
Jumat, 03 Juni 2022 – 12:49 WIB

Mak-mak saat tertangkap basah membuang sampah sembarangan di area Underpass Tambun, Kabupaten Bekasi, Jumat (3/6). Foto: Instagram/infotambun
Syahril berharap Satpol PP Kabupaten Bekasi konsisten dalam mengawasi warga yang kerap membuang sampah sembarangan.
Satpol PP, lanjut Syahril, jangan hanya menindak ketika kasus tersebut viral di media sosial.
"Kinerja Pj Bupati sudah sangat bagus. Gercep kalau kata orang Bekasi, mah, tetapi gercepnya kerja Pj Bupati juga harus diimbangi kinerja oleh bawahan-bawahannya, seperti kepala dinas di lingkungan Pemkab Bekasi," ujar Syahril. (cr1/jpnn)
Pembuang sampah sembarangan di Underpass Tambun, Kabupaten Bekasi harus diberikan sanksi tegas.
Redaktur : Fathan Sinaga
Reporter : Dean Pahrevi
BERITA TERKAIT
- PSI Maklumi Keputusan Menunda Pengangkatan CPNS, Ini Alasannya
- PSI Paling Dekat dengan Jokowi, Wajar Mengadopsi Partai Super Tbk
- PSI Adopsi Ide Partai Super Tbk Jokowi, Ini Kata Pakar soal Dampaknya
- AQUA Dukung Peta Jalan Pengurangan Sampah Plastik dengan Cara Ini
- Apresiasi Prabowo Undang Pandawara Group, Eddy: MPR Siap Kolaborasi Atasi Darurat Sampah
- Siap Bergabung, Bara JP Nilai Partai Super Tbk ala Jokowi Punya Potensi Besar