Syahrini: Aku Marahnya Sama Pria yang gak Bertanggung jawab
Selasa, 04 Oktober 2016 – 08:25 WIB
jpnn.com - IBUNDA Syahrini dikabarkan meminta anaknya agar segera melepas masa lajang tahun ini.
Bahkan, sang ibu kabarnya sempat marah kepada Syahrini. Namun, kabar itu dibantah oleh pelantun lagu Sesuatu itu.
"Gosip itu mah, mamah malah cecerian aja," ujar Syahrini belum lama ini.
Yang benar kata Syahrini, dirinya marah jika ada pria yang tidak bertanggung jawab muncul di kehidupannya.
Sang mama, menurutnya hanya berpesan bila mencari pendamping harus seiman.
"Dari dulu kalau mama yang penting seiman. Mama tuh nggak marah, yang ada aku marahnya sama pria yang nggak bertanggungjawab," tandas Syahrini.(chi/jpnn)
Baca Juga:
IBUNDA Syahrini dikabarkan meminta anaknya agar segera melepas masa lajang tahun ini. Bahkan, sang ibu kabarnya sempat marah kepada Syahrini. Namun,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Rayakan Natal di Korea, Nita Gunawan Ungkap Alasannya
- Serunya Nadine dan Dimas Anggara Merayakan Natal Bersama Anak-Anak
- Citra Scholastika Bicara Tentang Kesiapan Pernikahan dengan Kekasih
- Ini Jadwal Tayang Scandal 3 yang Dibintangi Al Ghazali dan Zsazsa Utari
- Jessica Iskandar Bahagia Rayakan Natal Bersama Anggota Keluarga Baru
- Rayakan Natal, Citra Scholastika Ungkap Menu Wajib Keluarga