Syahrini Artis Termahal Saat Ini
Rabu, 19 Januari 2011 – 08:19 WIB

Syahrini Artis Termahal Saat Ini
ARTIS cantik yang sekaligus sempat di isu kan dekat dengan anang hermasnyah itu kini tengah sibuk promo single terbarunya. “Aku masih promo single aku yang terbaru yang berjudul tak biasa ke beberapa media. Dan rencananya single keduanya lagi mau dibikin video klipnya,” jawabnya
Artis yang selepas putus dari anang hermansyah ini dan memutuskan untuk bersolo karir sendiri tanpa anang yang memproduseri album syahrini ke depannya tidak membuat syahrini patah semangat.
Baca Juga:
“Memang waktu itu aku sama mas anang dekat. Tapi alhamdulilah dari awal aku nyanyi aku sendiri yang memproduseri album-album aku sendiri. Jadi tanpa mas anang pun aku masih akan tetap jalan,” ujarnya
Syahrini yang kini santer diberitakan kalau sekarang dia termasuk kategori artis penyanyi papan atas termahal dalam soal honor menyanyi, Syahrini hanya bisa tersenyum.
ARTIS cantik yang sekaligus sempat di isu kan dekat dengan anang hermasnyah itu kini tengah sibuk promo single terbarunya. “Aku masih promo
BERITA TERKAIT
- Baim Wong: Semoga Saya Enggak Seperti Itu
- Tradisi Hari Raya, Hetty Koes Endang Berkolaborasi dengan Anaknya
- Momen Ramadan, Atta Halilintar Bagikan 11 Ton Beras untuk Masyarakat
- Putus dari Ko Apex, Dinar Candy Sebaiknya Fokus Berkarier
- 3 Berita Artis Terheboh: Vokalis U'Camp Meninggal, Hati Paula Verhoeven Hancur
- Sebelum Meninggal, Vokalis U'Camp Ruddy Karamoy Masih Sempat Manggung di Bandung