Syahrul Yasin Limpo: Pemimpin Harus Cepat, Cermat dan Akurat
Rabu, 07 Juli 2021 – 11:04 WIB
PKN diikuti 60 peserta, terdiri dari Kementan 42, Kementerian Koordinator Kemaritiman dan Investasi satu, Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan satu, Kementerian Perindustrian dua, Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) satu, Polri enam, dan perwakilan dari beberapa pemerintah daerah tingkat kabupaten sebanyak tujuh orang.
"Kali ini kami juga mendapatkan dukungan yang luar biasa dari Lembaga Administrasi Negara (LAN)," kata Dedi. (cuy/jpnn)
Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo menegaskan pemimpin harus bertindak cepat, cermat dan akurat. Pemimpin tidak boleh tidur di atas tanggung jawab yang Tuhan berikan kepadanya.
Redaktur & Reporter : Elfany Kurniawan
BERITA TERKAIT
- Dukung Ketahanan Pangan, IsDB & IFAD Kembangan Pertanian Dataran Tinggi
- Program Upland Kementan Diharapkan Bisa Perkuat Ketahanan Pangan
- Rocky Gerung Mengajak Anak Muda Menggunakan Nalar Kritis dalam Memilih Pemimpin
- IFAD Tinjau Program UPLAND di Garut Untuk Tingkatkan Produktivitas & Kesejahteraan Petani
- Bagaimana Cara Daftar Brigade Swasembada Pangan? Ini Penjelasan Kepala BPPSDMP Kementan
- Usut Kasus Korupsi Pengadaan X-Ray Kementan, KPK Panggil Sunarto Sulai