Syamsul Arifin Masih Nyawer
Rabu, 13 Oktober 2010 – 11:53 WIB

Syamsul Arifin Masih Nyawer
Humas Pemko Binja kepada wartawan Sumut Pos mengatakan, pertanyaan tentang pemeriksaan Syamsul di KPK tidak tepat dilontarkan. “Wajar kalau Pak Gubsu tidak mau menjawab pertanyaan itu, sebab tempatnya tidak cocok. Kalau konfirmasi di sebuah ruangan saya rasa ia (Syamsul, Red) mau menjawab,” kata Rusli.
Sementara, panjangnya proses hukum dugaan korupsi APBD Langkat yang melibatkan Syamsul Arifin mengundang keprihatinan banyak kalangan. Diantaranya, massa yang tergabung dalam Gerakan Bersama Tangkap Koruptor (Gertak). Dalam aksinya di depan kantor Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Sumatera Utara (DPRD-SU) kemarin (12/12), massa menuntut agar KPK segera menuntaskan kasus yang menjadikan Syamsul Arifin sebagai tersangka itu.
Gertak mengumpulkan dukungan dengan membentangkan spanduk putih yang mereka sebut, berisi seribu tanda tangan menuntut Syamsul Arifin ditangkap.
“Syamsul Arifin telah ditetapkan sebagai tersangka. Kalau lima gubernur sudah ditangkap, kenapa Syamsul masih bebas menjalankan aktivitasnya?” seru Kordinator Aksi, Feryansyah.
BINJAI - Gubernur Sumut Syamsul Arifin yang sudah ditetapkan tersangka dugaan korupsi APBD Langkat, masih bekerja seperti biasa. Kemarin (12/10),
BERITA TERKAIT
- Praktisi Hukum Nilai Marcella dan Ary Bakri tak Layak Disebut Advokat
- Peringati Hari Bumi, Prudential Indonesia Tanam 5.000 Mangrove
- Mensesneg Jadi Jubir Istana, Pakar Pertanyakan Dasar Hukum: Jangan Penunjukkan Ala Kadarnya
- Peringati Hari Bumi, Telkom Dukung Pelestarian Lingkungan Lewat Energi Terbarukan
- Terima Kunjungan Wakil PM Malaysia, Prabowo: Ini Kawan Dari Masa Muda
- Pesan Kepala BKN ke Petugas CAT Tes PPPK Tahap 2: Jaga Integritas dan Muruah Institusi