Syarat Pemekaran Bisa Dicicil

Syarat Pemekaran Bisa Dicicil
Syarat Pemekaran Bisa Dicicil
"Bahkan sebaliknya, di hampir sebagian besar daerah otonom baru, pertumbuhan kesejahteraan cenderung stagnan bahkan menurun, pelayanan publik menurun, dan daya saing belum mengemuka," papar Mardiyanto beberapa hari lalu di Jakarta.

Belakangan, muncul lagi sejumlah aspirasi pembentukan provinsi baru, antara lain Provinsi Sumatera Tenggara yang ingin pisah dari Provinsi Sumut. Calon provinsi baru itu dideklarasikan lima bupati/walikota yakni  Bupati Tapanuli Selatan, Walikota Kota Padangsidempuan, Bupati Padang Lawas, Bupati Padang Lawas Utara, dan Bupati Madina.

Pada saat yang bersamaan, masih di Sumut, juga muncul aspirasi pembentukan Provinsi Asahan Labuhanbatu (Aslab) yang terdiri dari Kabupaten Asahan, Labuhanbatu, Labuhanbatu Utara, Labuhanbatu Selatan, Batubara, dan Kota Tanjung Balai.

Wacana pembentukan Provinsi Samudera Hindia juga sempat bergulir, yang terdiri dari sejumlah kabupaten/kota di kepulauan Nias ditambah Kepulauan Mentawai yang masuk wilayah Provinsi Sumatera Barat. (sam)


JAKARTA - Pada 2009 ini, pembahasan aspirasi pemekaran daerah ditangguhkan karena pemerintah dan DPR akan konsentrasi penuh pada upaya menyukseskan


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News