Syarief Hasan: Mahasiswa Harus Ikut Mengawal Jalannya Pemerintahan
Selasa, 18 Februari 2020 – 23:38 WIB

Wakil Ketua MPR RI Syarief Hasan menerima Ketua PP KAMMI Elevan Yusnanto dan jajaran pengurus KAMMI di ruang kerja wakil ketua MPR, Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Selasa (18/2). Foto: Humas MPR RI
“Harapannya kami juga bisa ikut memberikan masukan terkait isu-isu pentingnya haluan negara. Karena memang, kita membutuhkan haluan negara agar proses pembangunan bisa berjalan berkesinambungan dan memberikan hasil bagi seluruh rakyat Indonesia,” kata Elevan Yusnanto.(jpnn)
Saat ini MPR membutuhkan aspirasi masyarakat, termasuk mahasiswa dalam melaksanakan wacana amendemen Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945 (UUD 1945).
Redaktur & Reporter : Friederich
BERITA TERKAIT
- Ketua MPR: Tindakan Kelompok Radikal Bisa Ciderai Perjuangan Rakyat Palestina
- Gala Premiere Film Pinjam 100 The Movie Sukses, Bamsoet: Bisa jadi Cermin Generasi Muda
- Waka MPR Lestari Moerdijat Minta Peningkatan Kualitas SDM Sejak Dini Segera Dilakukan
- Wali Kota Farhan Prediksi Perantau ke Bandung Tak Sampai 5.000 Orang
- Waka MPR Dukung Keterlibatan Aktif Penyandang Disabilitas dalam Pembangunan Ditingkatkan
- Waka MPR Eddy Soeparno Angkat Bicara soal Protes AS Terhadap Kebijakan TKDN Indonesia