Syarif Fasha Beri Peringatan Penting untuk ASN Pemkot Jambi, Mohon Jangan Dilanggar!
Minggu, 21 Mei 2023 – 22:52 WIB
"Saya meyakini sebagaimana ASN Kota Jambi menjaga komitmen netralitas sebagaimana ketentuan dan peraturan berlaku," ujar Fasha.
Fasha juga minta ASN untuk terus meningkatkan produktivitas, loyalitas solidaritas dan kekompakan, serta memperkuat kapasitas kontribusi dengan bersinergi guna mewujudkan cita-cita Kota Jambi .
"ASN Kota Jambi harus memperkuat sistem yang sudah dibangun bersama untuk kemajuan Kota Jambi ke depannya," tegasnya.
Fasha berpesan dalam menghadapi pesta demokrasi, ASN diharapkan menjaga muruah Pemkot Jambi agar dihormati, disegani dan terpercaya. (antara/jpnn)
Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?
Simak peringatan penting dari Wali Kota Syarif Fasha untuk seluruh ASN di lingkungan Pemkot Jambi, tolong simak baik-baik!
Redaktur & Reporter : Sutresno Wahyudi
BERITA TERKAIT
- Ronny Bicara Putusan MK, Anggota TNI & Polri Kena Pidana Kalau Tak Netral
- Ulas Putusan MK, Megawati Bicara Sanksi Pidana Bagi ASN & Anggota TNI/Polri yang Tak Netral
- Putusan MK jadi Kekuatan Bawaslu Awasi ASN, TNI, Polri, hingga Kades yang Tak Netral
- Pj Gubernur PBD Ingatkan ASN Agar Tidak Bermental Seperti Bos yang Minta Dilayani
- Muhammad Musa'ad Tegaskan ASN Pelayan Masyarakat, Bukan Bos yang Minta Dilayani
- 5 Berita Terpopuler: Honorer 32 Tahun Gagal Tes PPPK, Semoga RUU ASN Menjadi Penyelamat