Syarif Hasan tak Tahu Calon Ketum PD
Jumat, 08 Maret 2013 – 12:45 WIB

Syarif Hasan tak Tahu Calon Ketum PD
JAKARTA - Sampai saat ini Partai Demokrat belum mendapat pengganti Anas Urbaningrum di posisi ketua umum. Anas berhenti sehari setelah ditetapkan Komisi Pemberantasan Korupsi sebagai tersangka dugaan gratifikasi proyek Hambalang.
Anggota Majelis Tinggi Partai Demokrat, Syarif Hasan, mengaku belum tahu siapa pelaksana tugas maupun calon ketua umum pengganti Anas.
Baca Juga:
"Wah belum tahu, belum tahu," ujar Syarif, usai memberi keterangan Komite Etik KPK, Jumat (8/3) terkait dugaan bocornya dokumen yang diduga draft surat perintah penyidikan atas nama tersangka Anas Urbaningrum.
Baca Juga:
JAKARTA - Sampai saat ini Partai Demokrat belum mendapat pengganti Anas Urbaningrum di posisi ketua umum. Anggota Majelis Tinggi Partai Demokrat,
BERITA TERKAIT
- Soal Ganti Wapres, PSI Minta Para Purnawirawan Hormati Kedaulatan Rakyat
- Hasil PSU Pilkada Siak Digugat, Bahlil: Golkar Kawal Kemenangan Afni-Syamsurizal
- Ketum Golkar soal Pilkada Siak 2024: Perempuan Muda Menang 2 Kali, Luar Biasa, Wajib Dikawal
- SCL Taktika Paparkan Hasil Quick Count Aulia-Rendi
- Ini Respons Ketua MPR Ahmad Muzani soal Usulan 3 April jadi Hari NKRI
- Bawaslu Sebut PSU Pilkada Serang Berjalan Lancar Meski Ada OTT Pelaku Politik Uang