Sydney Market Juga Menjual Ikan Asal Indonesia

Dia akan menimba ilmu dan pengalaman dulu di Sydney, baru kemudian suatu saat kembali ke Indonesia.
"Mungkin buka bisnis karena kita kan sudah dapat experience dari sini, mungkin coba buka bisnis berhubungan dengan hasil yang kita dapat," jawabnya saat ditanya rencana kembali ke Indonesia.
Seorang WNI lagi adalah Hendri Tanjung (26), yang sudah 2 tahun bekerja paruh waktu di sini. Hendri masih berkuliah di jurusan pariwisata dan perhotelan di Sydney ini bekerja menyusun display hasil laut di toko.Â
"Sebagai asisten shopper, nyusun display barang, jagain toko. Pengalamannya benar-benar beda dari yang kantoran, di depan komputer. Di sini belajar bahasa Inggris, mengetahui budaya orang Australia, pengalamannya benar-benar berbeda," tuturnya.
Sebagai pekerja paruh waktu, dia bekerja 20 jam per minggu, sesuai peraturan tenaga kerja di sana, dengan gaji AU$20 per jam.
Sama dengan Ria, Hendri ingin menimba kesempatan sebanyak-banyaknya di Sydney ini dan bila ada kesempatan dia akan kembali ke Indonesia suatu saat nanti.
"Rencananya masih mau buka usaha di Indonesia, ngumpulin modal di sini dulu," tandas dia.
Ikan dan hasil laut yang dijual di Sydney Fish Market mayoritas dari perairan Australia. Namun, hasil laut Indonesia juga ditemukan di pasar ikan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Sulitnya Beli Rumah Bagi Anak Muda Jadi Salah Satu Topik di Pemilu Australia
- Rusia Menanggapi Klaim Upayanya Mengakses Pangkalan Militer di Indonesia
- Dunia Hari Ini: Siap Hadapi Perang, Warga Eropa Diminta Sisihkan Bekal untuk 72 Jam
- Rusia Mengincar Pangkalan Udara di Indonesia, Begini Reaksi Australia
- Dunia Hari Ini: Katy Perry Ikut Misi Luar Angkasa yang Semua Awaknya Perempuan
- Dunia Hari Ini: Demi Bunuh Trump, Remaja di Amerika Habisi Kedua Orang Tuanya