Syeh Puji Segera Kembalikan Ulfah
Sabtu, 01 November 2008 – 14:31 WIB
UNGARAN - Pemerhati anak Seto Mulyadi bergerak cepat untuk memediatori penyerahan kembali Lutviana Ulfah, 12, kepada orang tuanya. JUmat (31/10) ketua Komnas Perlindungan Anak itu kembali mengunjungi gadis korban perkawinan di bawah umur itu di Ponpes Miftahul Jannah, Bedono, Kabupaten Semarang. ''Hal itu sudah menjadi kesepakatan kami dengan Syeh Puji-Ulfah dan Pak Gogok (Sedyo Prayugo, penasihat keluarga, Red) di pertemuan tadi,'' katanya.
Setelah pertemuan di rumah suami Ulfah, Pujiono Cahyo Widianto alias Syeh Puji, petang hari kemarin, Seto Mulyadi mengaku sedang mencari formula terbaik untuk penyerahan kembali bocah itu kepada orang tuanya, Suroso.
Baca Juga:
Meski saat ini Ulfah masih menetap di Ponpes Miftahul Jannah milik Syeh Puji, Kak Seto -panggilan akrab Seto Mulyadi- menjamin penyerahan dan pembatalan pernikahan Syeh Puji-Ulfah segera terwujud.
Baca Juga:
UNGARAN - Pemerhati anak Seto Mulyadi bergerak cepat untuk memediatori penyerahan kembali Lutviana Ulfah, 12, kepada orang tuanya. JUmat (31/10)
BERITA TERKAIT
- 59 Menteri & Wamen Kabinet Merah Putih Sudah Lapor LHKPN
- Menyerang Brimob, Jaksa Agung Sedang Cuci Tangan di Kasus Timah dan Tom Lembong?
- Arogansi Pengusaha Suruh Siswa Menggonggong Lenyap saat Ditangkap, Tangan Diborgol, Lihat
- Guru Besar UI Sebut Kunjungan Prabowo ke China dan AS Babak Baru Diplomasi Indonesia
- Gempur Rokok Ilegal di 2 Wilayah, Bea Cukai Amankan Barang Bukti Sebanyak Ini
- Kinerja Pelayanan Publik Pemprov Jateng Diganjar Penghargaan dari ORI