Tabrak Karang, Kapal Rombongan Bupati Karimun Kandas
Selasa, 29 Juni 2010 – 11:41 WIB

Tabrak Karang, Kapal Rombongan Bupati Karimun Kandas
Untuk proses evakuasi, Nurdin langsung turun tangan memindahkan penumpang satu persatu ke kapal pemkab melalui pintu utama. Setelah seluruh penumpang wanita dievakuasi, maka rombongan bapak-bapak tetap menunggu di atas kapal sampai bantuan datang.
Setelah 20 menit terombang ambing dilaut, akhirnya tiga feri berukuran kecil milik Lanal Tanjungbalai Karimun datang kelokasi kejadian. Kapal yang memberikan pertolongan yakni Patkamla Patkamla Buru, Manda serta Kamla Indonesia.
Begitu kapal bantuan sampai, satu persatu penumpang dipindahkan dan melanjutkan perjalanan ke Pelabuhan Urung. "Kalau ada musibah seperti ini kita jangan panik, maka saya pindahkan ibu-ibu duluan, karena mereka mudah panik," kata Nurdin saat sudah berada di atas kapal Kamla.
Palaksa Lanal Karimun Mayor (p) Agustinus Djoko P, mengatakan kapal tersebut kandas karena kebetulan air laut sedang surut. "30 menit setelah kita pindah, kapal langsung ditarik menggunakan kapal kayu," jelasnya.
KARIMUN - Feri Mv Miko Natalia 33, yang membawa rombongan Bupati Karimun Nurdin Basirun, Ketua PKK Karimun Noorlizah Nurdin, Muspida dan sejumlah
BERITA TERKAIT
- SMB II Palembang Raih Penghargaan Bandara Terbaik di ASQ Awards 2024
- Detik-Detik Penumpang KA Ciremai Terperosok di Rel Stasiun Semarang Poncol
- Tanam 1.000 Bibit Pohon di Kawasan Waduk Logung Kudus, Taj Yasin Ingatkan Perawatan
- Komitmen Gubernur Herman Deru Bantu Perbaikan Jalan dan Bangun RTLH di Ogan Ilir
- Wajah Baru di Polda Jateng, 2 Jenderal Melesat ke Mabes Polri
- Jurnalis UIN Walisongo Diteror Seusai Meliput Diskusi Militerisme