Tabrak Truk, Bus Nyemplung Sungai
Minggu, 10 Maret 2013 – 10:48 WIB

Tabrak Truk, Bus Nyemplung Sungai
Nahas, moncong bus sebelah kanan tetap menabrak bak belakang truk tersebut. Akibatnya, bus PO Handoyo langsung terjun ke sungai sedalam empat meter. Kondisi bus rusak berat. Truk yang ditabrak tersebut juga terguling dan tersangkut pagar jembatan. "Saya mengantuk dan tiba-tiba menabrak truk di depan saya," ujar Agung, sopir bus, di lokasi kejadian kemarin.
Dalam kecelakaan itu Lasdi terjepit di dalam bus yang terbalik itu. "Penumpang lain sudah dilarikan ke rumah sakit," kata Aipda Hartono, salah seorang anggota Lantas Polres Situbondo.
Dua jam kemudian, puluhan warga bersama petugas kepolisian berhasil mengevakuasi Lasdi. Dia langsung dilarikan ke rumah sakit. "Proses hukumnya nanti langsung di Mapolres Situbondo," kata Aipda Hartono. (rri/c1/bay/jpnn/c2/bh)
SITUBONDO - Diduga sopir mengantuk, bus PO Handoyo bernopol AA 1596 DA menyeruduk bak belakang truk Mitsubishi nopol L 9639 N di jalan raya pantura,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Festival Budaya di Rumah Singgah Tuan Kadi, Harmoni Melayu & Seruan Peduli Lingkungan
- Pendaki Gunung Ranai Dievakuasi Setelah Terpeleset dan Mengalami Cedera Kaki
- Jasad Korban Banjir di Murung Raya Ditemukan Tersangkut di Dahan Pohon Sawit
- Banjir Rendam Sejumlah Rumah Warga di Kalianda Lampung Selatan, Tak Ada Korban Jiwa
- Kodam I/Bukit Barisan Bantu Warga yang Diduga Diintimidasi Ormas
- Farhan Bimbang Tindak Tegas Kusir Delman yang Getok Tarif Tak Wajar di Bandung