Tabrakan Besar, Button Tampil Dominan
Lap Pertama Warnai GP Belgia
Selasa, 04 September 2012 – 06:36 WIB

Tabrakan Besar, Button Tampil Dominan
Tabrakan tersebut membuat empat pembalap langsung menghentikan lomba. Antara lain Fernando Alonso (Ferrari), Lewis Hamilton (McLaren), Romain Grosjean (Lotus-Renault), dan Sergio Perez (Sauber-Ferrari).
Baca Juga:
Kecelakaan besar bermula saat Grosjaean yang start pada di posisi delapan mencoba menyalip Hamilton (grid tujuh). Namun, posisi pembalap asal Prancis tersebut terlalu dekat. Senggolan tak terhindarkan dan bahkan membuat mobil Grosjean terlontar ke udara dan langsung menghantam mobil Alonso (grid nomor lima).
Perez yang start dari posisi empat juga harus keluar. Sementara itu, mobil Kamui Kobayashi (Sauber-Ferrari) yang start dari gri kedua juga menderita kerusakan. Kobayashi mampu menyelesaikan lomba namun hanya finis pada posisi 13. Untunglah, tidak akan yang terluka dalam kecelakaan tersebut.
Setelah safety car keluar, Button dengan nyaman menggeber mobil MP4-27 miliknya. Namun bintang sesungguhnya dalam race kemarin adalah Vettel. Juara dunia 2010 dan 2011 tersebut mampu terus merangsek dari posisi start ke 10 hingga mampu finish nomor dua.
SPA - Jenson Button tampil sangat dominan di Grand Prix Belgia, di sirkuit Spa-Francorchamps. Setelah merebut pole position sehari sebelumnya.
BERITA TERKAIT
- Menpora Dito Punya Harapan Besar Terhadap Kepengurusan Baru BWF
- Kabar Kurang Sedap dari Tim Bulu Tangkis Indonesia Menjelang Sudirman Cup 2025
- NBA Playoffs: Curry 31 Poin, Warriors Pukul Rockets
- Ucap Salam Perpisahan dengan Sabah FC, Saddil Ramdani Balik ke Indonesia?
- Perpisahan Pahit Kevin Diks dengan FC Copenhagen
- MotoGP 2025: Marc Marquez, Harmoni Pembalap Hebat dan Motor yang Tepat