Tabrakan di Udara, Pesawat Militer Timpa Rumah Warga
Kamis, 17 Mei 2012 – 22:33 WIB

Tabrakan di Udara, Pesawat Militer Timpa Rumah Warga
Jumat (11/5) lalu, sebuah pesawat tempur jatuh di kota Sonmiani di sebelah barat daya Pakistan. Beruntung pilotnya berhasil menyelamatkan diri dengan parasut.
Tingginya insiden kecelakaan yang melibatkan pesawat AU Pakistan semakin meningkatkan kekhawatiran atas tingkat keselamatan armada pesawat militer yang umumnya merupakan buatan negeri sendiri atau impor dari China. AU Pakistan memiliki sebuah armada khusus yang terdiri dari pesawat buatan China jenis F-7PG and A-5.
Baru-baru ini militer negara tersebut baru saja membeli beberapa pesawat tempur jenis JF-17 yang diproduksi bersama oleh Cina dan Pakistan.(AFP/ara/jpnn)
ISLAMABAD - Dua pesawat latih milik Angkatan Udara Pakistan bertabrakan di udara dalam satu sesi latihan di barat laut Islamabad Kamis (17/5). Insiden
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Legislator PKS: Misi Paus Fransiskus Menyetop Genosida di Palestina Harus Dilanjutkan
- Mengenang Paus Fransiskus, Ketum PP Muhammadiyah: Sosok Penyantun dan Humoris
- Siapa Pemegang Kendali Vatikan Sepeninggal Paus dan Bagaimana Memilih Penggantinya?
- Sede Vacante, Masa ‘Kursi Kosong’ setelah Paus Vatikan Wafat
- Setahun Sebelum Meninggal, Paus Fransiskus Sederhanakan Liturgi Pemakaman Kepausan
- Kabar Duka, Paus Fransiskus Meninggal Dunia