Tabrakan Maut, Enam Tewas
Jumat, 21 Juni 2013 – 04:27 WIB

Tabrakan Maut, Enam Tewas
KATIBUNG – Dalam rentang waktu 13 jam, kecelakaan maut terjadi di tiga lokasi berbeda, yakni Lampung Selatan, Tanggamus, dan Lampung Utara, Kamis (20/6). Sedikitnya enam orang tewas dan empat luka-luka akibat peristiwa tersebut.
Mirisnya, tiga korban tewas di Lamsel merupakan satu keluarga yang terdiri nenek, ibu, dan cucu. Tabrakan beruntun itu terjadi pukul 07.30 di Kilometer 23/24 jalan lintas Sumatera (jalinsum) Dusun Sukabandung, Desa Tarahan, Kecamatan Katibung.
Baca Juga:
Mereka adalah Masana (65), Irma Yunita (30), dan Atar yang masih berusia 1 tahun 5 bulan. Ketiganya warga Desa Tanjungagung, Kecamatan Katibung.
Informasi yang dihimpun Radar Lampung (JPNN Group), kecelakaan dipicu truk fuso BG 8736 CG yang dikemudikan Wanti (37), warga Palembang, Sumatera Selatan, mengalami rem blong.
KATIBUNG – Dalam rentang waktu 13 jam, kecelakaan maut terjadi di tiga lokasi berbeda, yakni Lampung Selatan, Tanggamus, dan Lampung Utara,
BERITA TERKAIT
- Kecelakaan Innova Hantam Pemotor yang Menyalip, 3 Orang Tewas
- Oknum Kades Tersangka Korupsi Dana Desa Ditahan, Bendahara Buron
- Gunung Ibu Erupsi, Semburkan Abu Vulkanik Setinggi 400 Meter
- Geger Mayat Tanpa Identitas di Lampung Selatan, Ini Ciri-cirinya
- Kirab Mahkota Binokasih Warnai Hari Jadi ke-543 Kabupaten Bogor
- Dilaporkan ke Polda Jateng, Bambang Wuragil Dituduh Telantarkan Anak