Tabulasi KPU Gagal

Ditutup dengan Angka 13.165.902 Suara, KPU Berdalih Kesalahan SDM

Tabulasi KPU Gagal
Tabulasi KPU Gagal
Menurut Ray, Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) perlu melakukan penyelidikan atas kemungkinan adanya pelanggaran administrasi dan pidana. “KPU juga harus menyelidiki sistem tabulasi yang digunakan,” katanya. Penyelidikan itu, lanjutnya, termasuk penyelidikan penggunaan anggaran untuk tabulasi.

 

Sementara, Anggota KPU Sri Nuryanti menganggap kendala terbesar di dalam tabulasi nasional terletak pada kelemahan Sumber Daya Manusia (SDM). Sehingga mengakibatkan peranti lunak, peranti keras, data, dan prosedur standar operasi tidak berjalan dengan baik.

 

“Mungkin mereka (penyelenggara pemilu di daerah) juga capek, mungkin ada prioritas lain untuk proses penghitungan manual. Terlebih bimbingan teknis bagi KPU di daerah juga sangat minim,” ujar Sri.

 

Menurutnya, training yang diberikan hanya satu kali. Hal tersebut tidak sebanding dengan kecanggihan teknologi ICR (intelligent character recognition). Menurut dia, pemberian bimbingan teknis penyelenggaran tabulasi Teknologi Informasi (TI) masih memerlukan pembenahan untuk meminimalisir kekurangan.

 

JAKARTA - Tabulasi suara yang diselenggarakan Komisi Pemilihan Umum (KPU) resmi berakhir semalam. Namun, hingga penutupan, ternyata jumlah suara

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News