Tadarus Puisi Ramadan di Hari Pancasila
Kamis, 01 Juni 2017 – 22:51 WIB

Wakil Ketua DPR RI, Dr. Fadli Zon saat membuka acara peringatan hari lahirnya Pancasila dengan tema ‘Tadarus Puisi Ramadan di Hari Pancasila’ di Taman Ismail Marzuki, Jakarta, Kamis (1/6/17). Foto: Humas DPR RI
Dalam acara tersebut beberapa seniman dan tokoh politik ikut hadir untuk membacakan puisi. Di antaranya adalah Taufiq Ismail, Jaya Suprana, Desy Ratnasari, Fahri Hamzah, Neno Warisman, Rachel Maryam, Abrory Jabbar, Iman Soleh, Joserizal Manua dan Linda Djalil.
"Ke depannya, saya berharap agenda-agenda kebudayaan, selain menjadi ruang silaturahmi dapat digunakan juga sebagai ruang refleksi dan ruang kritik," papar Fadli Zon.(adv/jpnn)
Wakil Ketua Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) RI, Dr. Fadli Zon, menggelar acara peringatan hari lahirnya Pancasila dengan tema ‘Tadarus Puisi
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Mbak Puan Sentil Israel soal Serangan di Palestina
- Bamsoet Prihatin Muruah Pengadilan Rusak Akibat Rentetan Kasus Melibatkan Hakim
- Sarmuji: Golkar Pastikan Hadir Jika Pemerintah Ajak Diskusi Soal RUU Perampasan Aset
- Prabowo Ingin Hapus Kuota Impor, Riyono Komisi IV: Demi Memberikan Ruang Keadilan
- Hakim Terseret Kasus Suap, Legislator Minta MA Membenahi Sistem Promosi Jabatan
- Eksistensi Suap Hakim, Mafia Hukum dan Peradilan di Indonesia: Penyakit Kronik dan Upaya Penanggulangannya