Tagar #TangkapFerdinand Trending, Aziz Yanuar Bilang Begini, Polisi Perlu Tahu

Sebelumnya, Ferdinand telah menanggapi tagar yang viral di Twitter itu.
"Ya, jadi, itu begini ya. Orang saja yang terlalu sensitif, terlalu menafsirkan apa yang saya cuit itu sebagai sesuatu yang salah dan menuduh pihak tertentu, padahal sama sekali tidak demikian," kata Ferdinand.
Pegiat media sosial itu pun menjelaskan apa yang dituliskan melalui akun pribadinya @FerdinandHaean3 berkaitan dengan kondisi kebatinannya.
Nah, dia mengeklaim yang dituliskan di Twitter dan dianggap sebagai penistaan agama itu hanya penyemangat untuk dirinya pribadi.
"Sebagai penyemangat, sebagai pelampiasan, penyaluran apa yang sedang saya rasakan," tutur Ferdinand. (cr3/jpnn)
Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini:
Aziz Yanuar merespons Tagar #TangkapFerdinand Trending di Twitter yang dianggap menista agama
Redaktur : Sutresno Wahyudi
Reporter : Fransiskus Adryanto Pratama
- Polres Tanjung Priok Intensifkan Patroli Selama Libur Lebaran
- Arus Balik Lebaran Meningkat, Tol Semarang-Batang Terapkan Contraflow
- Arus Balik Lebaran, Jalur Nagreg Menuju Bandung Dipadati Kendaraan pada Kamis Malam
- 18 Mobil Terbakar di Banjarbaru, Kok Bisa?
- Berita Terbaru dari Polda NTT Perihal Kasus Eks Kapolres Ngada AKBP Fajar Lukman
- Angka Kecelakaan Mudik Turun, Anggota Komisi III Minta Semua Pihak Optimalkan Pelayanan