Tahun Depan, BI Diprediksi Naikkan Suku Bunga Acuan
Selain itu, dengan defisit anggaran yang lebar, ruang bagi pemerintah untuk mendorong pertumbuhan ekonomi melalui pembiayaan menipis.
Akibatnya, pertumbuhan kredit pada tahun depan tidak mampu melebihi single-digit.
Chatib menilai, pemerintah bisa mendorong pertumbuhan kredit melalui ekspansi belanja pemerintah, terutama infrastruktur.
Namun, belanja pemerintah sangat bergantung pada pencapaian target penerimaan pajak.
’’Apakah dapat terealisasi atau tidak, dengan kondisi saat ini, kami susah memprediksi target pajak,’’ tambahnya.
Deputi Gubernur Senior BI Mirza Adityaswara mengakui prediksi tersebut.
Menurut Mirza, BI sudah berupaya melonggarkan kebijakan moneter dengan memangkas suku bunga acuan hingga enam kali pada tahun ini.
Namun, pergerakan ekonomi tidak kunjung meningkat.
JAKARTA – Bank Indonesia kemungkinan besar tidak melanjutkan pemangkasan suku bunga acuan pada Desember ini. Bahkan, pada tahun depan, BI mungkin
- Melalui UMK Academy, Pertamina Dukung UMKM Bersaing di Tingkat Global
- Pupuk Kaltim Kembali Raih Predikat Platinum di Ajang ASSRAT 2024
- Pegadaian Gelar Media Awards 2024, Puluhan Jurnalis Raih Penghargaan
- Pertamina Regional Indonesia Timur Raih Penghargaan Internasional Best Practice GCSA 2024
- Mendes Yandri Susanto Sebut BUMDes Penting Cegah Efek Negatif Urbanisasi Bagi Desa
- Sertifikasi Halal Lindungi UMK dari Serbuan Produk Luar Negeri