Tahun Depan SNMPTN Digratiskan
Selasa, 11 Desember 2012 – 00:46 WIB
"Sekarang semua boleh mendaftar 100 persen. Karena biaya ditanggung pemerintah, jadi harus diberikan terbuka kepada seluruh siswa," kata Akhmaloka.
SNMPTN 2013 akan diikuti 61 perguruan tinggi negeri se-Indonesia, dengan kuota penerimaan mahasiswa baru sesuai pagu utama sebanyak 150.000 kursi. Sesauai amanat undang-undang, 60 persen dari kuota ini akan diterima melalui jalur undangan. Sisanya, mahasiswa diseleksi melalui jalur penerimaan seleksi bersama dan mandiri.
"Kita ingin memberikan kemudahan pada adik-adik lulusan SMA, SMK, MA, untuk lanjutkan pendidikan ke perguruan tinggi negeri. Maka sebisa mungkin kita berikan layanan terbaik," kata Mendikbud Mohammad Nuh.
Ia menambahkan, kebijakan baru itu secara tidak langsung sebagai bentuk pengakuan dari perguruan tinggi terhadap Ujian nasional. "Pengakuan ini penting demi jalannya sistem pendidikan," pungkasnya.(Fat/jpnn)
JAKARTA - Kabar gembira bagi calon mahasiswa baru tahun ajaran baru 2013. Pasalnya, pemerintah menggratiskan biaya pelaksanaan seleksi nasional masuk
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Mendikdasmen Abdul Mu'ti Ungkap 295 Ribu Guru Belum Sarjana, Solusinya Sudah Disiapkan
- Wahai Guru PNS, PPPK & Honorer, Inilah Poin-poin Penting Pidato Mendikdasmen
- Gibran Minta Sistem Zonasi PPDB Dihilangkan, Mendikdasmen: Masih Pengkajian
- Ganesha Operation Award 2024 Jadi Ajang Penghargaan Bagi Pengajar dan Alumni
- INSEAD Business School, Jadikan Kerja Sama FWD Group & BRI Life Sebagai Studi Kasus
- Direksi ASABRI Mengajar Para Mahasiswa Magister Universitas Pertahanan