Tahun Depan, TDL Naik Lagi
Senin, 16 Agustus 2010 – 19:19 WIB

Tahun Depan, TDL Naik Lagi
Baca Juga:
Menkeu menyebutkan, anggaran subsidi listrik dalam RAPBN 2011 direncanakan sebesar Rp41 triliun atau 0,6 persen terhadap Product Domestic Bruto (PDB). Jumlah ini lebih rendah sebesar Rp14,1 triliun atau 25,6 persen dari beban anggaran belanja subsidi listrik dalam tahun 2010 sebesar Rp55,1 triliun.
"Lebih rendahnya alokasi anggaran subsidi listrik dalam RAPBN 2011 tersebut berkaitan dengan rencana penyesuaian TDL sebesar 15 persen yang akan mulai diberlakukan mulai awal 2011," kata Agus.
JAKARTA — Pemerintah berencana menaikkan lagi Tarif Dasar Listrik (TDL) pada tahun 2011 sekitar 15 persen. Angka itu berarti meningkat 5 persen
BERITA TERKAIT
- Krakatau Steel Genjot Produksi Baja Tahan Gempa
- Membaca Ulang Arah Industri Baja Nasional Lewat Kasus Inggris
- Hari Ini Pemprov DKI Gratiskan Tarif Transjakarta Khusus Untuk Perempuan
- Iwan Sunito Siap Dukung Program 3 Juta Rumah Lewat Kolaborasi Swasta
- Rencana Impor Diklaim Tak Bakal Ganggu Swasembada Pangan Nasional
- Dirut Bank DKI Jamin Dana Nasabah Aman dan Non-tunai KJP Plus Tetap Lancar