Tahun Semua Bilang 'Semoga'
Selasa, 13 Maret 2012 – 14:50 WIB

Tahun Semua Bilang 'Semoga'
Dan ternyata, semoga-nya bos komersial F1, Bernie Ecclestone, juga sama. Meski menjagokan Vettel kembali jadi champion, dia berharap persaingan jauh lebih sengit.
"Semoga McLaren lebih cepat di awal musim, dan mampu bersaing berebut kemenangan sejak lomba pertama. Mercedes terlihat cukup kompetitif, jadi saya menaruh mereka di daftar harus diamati. Saya juga berharap Ferrari segera mengejar ketinggalan," kata orang yang butuh balapan seru untuk mengeruk untung lebih besar tersebut.
Semoga saja semua harapan ini menjadi kenyataan! (*)
SEMUA penggemar Formula 1 di seluruh dunia pasti punya harapan yang sama: Musim 2012 berlangsung superseru, tidak membosankan seperti tahun lalu.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kabar Kurang Sedap dari Tim Bulu Tangkis Indonesia Menjelang Sudirman Cup 2025
- NBA Playoffs: Curry 31 Poin, Warriors Pukul Rockets
- Ucap Salam Perpisahan dengan Sabah FC, Saddil Ramdani Balik ke Indonesia?
- Perpisahan Pahit Kevin Diks dengan FC Copenhagen
- MotoGP 2025: Marc Marquez, Harmoni Pembalap Hebat dan Motor yang Tepat
- Pengakuan Blak-blakan Pelatih Madura United Seusai Laga Melawan Persebaya