Tak Ada Istirahat, Shin Se Kyung Bakal Bintangi Six Flying Dragons
Senin, 08 Juni 2015 – 17:51 WIB
jpnn.com - SEOUL- Shin Se Kyung seolah tak memiliki waktu untuk beristirahat. Setelah menyelesaikan perannya di The Girl Who Can See Smell, Se Kyung bakal segera tampil dalam drama lainnya.
"Shin Se Kyung akan akan membintangi drama Six Flying Dragons sebagai pemeran utama wanita," kata Namoo Actors selaku agensi Se Kyung seperti dilansir laman Allkpop, Minggu (7/6).
Se Kyung akan bekerjasama untuk ketiga kalinya dengan penulis Kim Young Hyun and Park Sang Yeon. Sebelumnya, mereka telah bekerjasama dalam drama Queen Seon Duk dan Tree with Deep Roots.
Baca Juga:
Selain itu, Se Kyung juga berpeluang bereuni dengan Yoo Ah In. Six Flying Dragons merupakan drama yang menceritakan ambisi enam orang pada era Joseon. (fny/jpnn)
SEOUL- Shin Se Kyung seolah tak memiliki waktu untuk beristirahat. Setelah menyelesaikan perannya di The Girl Who Can See Smell, Se Kyung bakal segera
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Dhena Devanka Akhirnya Mengaku Sudah Punya Pacar Baru
- Sidang Cerai Berlanjut, Pihak Paula Serahkan 42 Bukti ke Pengadilan
- Begini Cerita Maya Septha soal Operasi Wajahnya di Korea
- Temui Orang Tua Vika Kolesnaya, Billy Syahputra Segera Menikah?
- Mataharibisu Rilis Core Memory Menjelang Mini Album Baru
- Dilaporkan PN Jakarta Utara, Razman Bakal Sambangi Badan Pengawasan MA