Tak Ada Jalan Lain Selain Harga Naik

Tak Ada Jalan Lain Selain Harga Naik
Tak Ada Jalan Lain Selain Harga Naik
Bahkan saat ini harga minyak dunia berada di atas 120 dolar AS per barel. Jalan lain yang terus dicari untuk menyelamatkan APBN dan menekan subsidi tidak ditemukan.

Kalau harga BBM tidak dinaikan, masalah yang dihadapi bisa semakin gawat. APBN banyak tersedot oleh subsidi, pembangunan tidak berjalan.

Ujung-ujungnya, kehidupan rakyat pasti jauh lebih berat. Di titik inilah keputusan menaikan harga BBM diambil. Jero Wacik meminta masyarakat memahami keputusan sulit ini.(dri)

JAKARTA - Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Jero Wacik menegaskan bahwa kebijakan pemerintah menaikkan harga bahan bakar minyak (BBM)


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News