Tak Ada Kerjaan, Coba-coba Jualan Sabu-Sabu
Senin, 03 September 2018 – 10:07 WIB

Pelaku tertangkap saat membawa narkoba jenis sabu-sabu. Foto ilustrasi: dokumen JPNN
Sementara itu, 0,5 gram sabu-sabu rencananya juga dibungkus ke dalam paket kecil setelah 17 bungkus paket sebelumnya habis terjual.
''Saya hanya coba-coba karena tidak ada kerjaan,'' ungkap Yasin.
Pelaku ternyata sudah memetakan rencana pasar. Barang haram tersebut rencananya dijual kepada teman kerjanya dulu.
Sewaktu masih bekerja di sebuah proyek bangunan. Selain menjual, Yasin menggunakan sabu-sabu.
Dia menggunakannya untuk menenangkan diri. ''Anak satu, sudah cerai sama istri,'' ucap Yasin. (yon/c15/eko/jpnn)
Polisi menangkap penjual sabu-sabu sekaligus pemakai yang baru membungkus 17 poket.
Redaktur & Reporter : Natalia
BERITA TERKAIT
- Edarkan Sabu-Sabu, Oknum Security di Ogan Ilir Ditangkap
- Pasutri Pengedar Sabu-Sabu Diringkus Polisi, Terancam Hukuman Berat
- FBR Ditangkap saat Mengantar Sabu-Sabu
- Berjualan Sabu-Sabu di Rumah, Pasutri Ditangkap Polres Jembrana, Sebegini Barang Buktinya
- Satresnarkoba Polres Mura Tangkap 2 Pengedar Sabu-Sabu di Desa Petunang
- Simpan Sabu-Sabu dalam Helm, Pria di Musi Rawas Ditangkap Polisi