Tak Ada Peluang Kudeta Bagi Tentara

Tak Ada Peluang Kudeta Bagi Tentara
Tak Ada Peluang Kudeta Bagi Tentara
Satu-satunya pintu masuk untuk kudeta di Indonesia, lanjut mantan Capres Partai Golkar itu adalah terjadinya kesemrawutan di tengah-tengah masyarakat Indonesia karena hukum dibuat untuk kepentingan politik kekuasaan semata.

"Dalam bentuk lain, inilah yang terjadi pada masa Orde Baru. Padahal kalau saat itu saya mau mengambil alih kekuasaan dari tangan Presiden RI, pasti bisa. Tapi tindakan tersebut akan menambah buruknya keadaan karena belum tentu TNI AD, AL dan AU serta semua Pangdam menyetujuinya," ungkap mantan Panglima TNI itu. (fas/jpnn)

JAKARTA - Ketua Umum Partai Hati Nurani Rakyat (Hanura), Wiranto, menyatakan bahwa dalam sistem ketatanegaraan Indonesia tidak memungkinkan tentara


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News