Tak Ada Penutupan Jalan Saat Tahun Baru di Yogyakarta
Selasa, 27 Desember 2022 – 22:48 WIB
Dia yakin masyarakat yang mendatangi Malioboro hingga titik nol km tidak sebanyak tahun-tahun sebelumnya karena berbagai agenda pertunjukan di kawasan itu nantinya ditiadakan.
"Kami tidak akan membatasi. Kegiatan pertunjukan di Malioboro, kan, ditiadakan sehingga mengurangi arus menuju kawasan itu," ujar dia.
Wakapolda DIY Brigjen Pol Slamet Santoso sebelumnya mengatakan telah disiapkan enam jalur alternatif untuk mengurai kepadatan arus menuju pusat kota Yogyakarta.
Enam jalur alternatif tersebar dari arah Tempel, dari arah Kulon Progo, dan dari arah Prambanan, Sleman. (antara/jpnn)
Polisi memastikan tidak akan ada penutupan jalan atau penyekatan akses menuju kawasan pusat Yogyakarta saat malam Tahun Baru 2023.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
BERITA TERKAIT
- Relawan Breghas Siap Menangkan Hasto-Wawan: Programnya Konkret untuk Rakyat Yogyakarta
- Jelang Natal & Tahun Baru, Senator Manaray Bersama Kemenhub Sepakat Awasi Harga Tiket ke Papua
- Anggota DPRD DIY Menolak Istilah Nataru
- Tyas A Fatoni Apresiasi Prestasi Dekranasda Sumut di Gebyar Kreasi Nusantara
- Sambut Tahun Baru, Swiss-Belhotel Pondok Indah Berikan Diskon 20 Persen
- Geram Melihat Sampah di TPS Mandala Krida, Menteri LH Panggil Pemkot Yogyakarta