Tak Bedakan Pemain ISL dan IPL
Rabu, 11 April 2012 – 05:50 WIB

Tak Bedakan Pemain ISL dan IPL
Riedl menilai, perkembangan sepak bola Indonesia saat ini jauh dari kata memuaskan. Malah, dari kabar yang didaaptnya di media dan pantauannya selama di luar negeri, prestasi timnas Merah Putih dinilai turun cukup jauh.
Baca Juga:
"Ini nanti menjadi tugas untuk mengembalikan prestasi Indonesia. Sebelumnya saya harus memilih pemain terbaik dahulu," terangnya.
Riedl pun menjamin bahwa pemain yang akan dipilihnya masuk ke dalam timnas tidak pasti sama dengan saat tim Indonesia masih dilatihnya pada medio 2010 sampai 2011. Menurut pelatih berkumis itu, kondisi pemain bisa jadi akan berubah dibandingkan dengan saat terakhirnya masih melatih.
"Tentu saya tidak bisa menentukan. Siapapun yang layak pasti akan saya pilih, bukan jaminan bagi mereka yang sebelumnya pernah memperkuat timnas untuk bisa kembali saya pilih. Tunjukkan dulu kemampuan mereka," tuturnya.
JAKARTA - Pelatih timnas PSSI versi Kongres Luar Biasa Ancol, Alfred Riedl langsung menyiapkan program kerja. Dia akan mulai melihat pertandingan
BERITA TERKAIT
- Kapten Venezia Jay Idzes Melihat Ada Secercah Harapan Bertahan di Serie A
- Era Baru Timnas Basket Indonesia, David Singleton Dipercaya Jadi Pelatih di SEA Games 2025
- 4 Pemain All Stars Lengkapi Skuad SDN Srengseng 01 yang Dikirim SKF ke Gothia Cup 2025
- Jadi Sponsor Utama PBSI, BNI Dukung Tim Bulutangkis Indonesia Berlaga di Sudirman Cup 2025
- Liga 1: Andre Rosiade Merasa Semen Padang Sudah Diatur untuk Degradasi
- Fadil Imran Punya Target Tinggi, Fajar Alfian Cs Harus Tembus Final Sudirman Cup 2025