Tak Berizin, Masjid Dirusak Massa
Minggu, 08 Mei 2011 – 11:09 WIB

Tak Berizin, Masjid Dirusak Massa
"Jika ada laporan, kami bisa melakukan kontrol terhadap berbagai kegiatan faham itu. Sekarang justru masyarakat yang lebih dahulu melapor kepada kecamatan," katanya.
Menurut informasi, faham ini memang terkesan eksklusif. Saat melakukan salat Jumat saja, jamaah tersebut tidak mau bergabung dengan masyarakat secara umum. Mereka salat Jumat sesama jamaah saja. Padahal ada dua masjid besar di Pringgasela yang selalu digunakan masyarakat untuk melakukan kegiatan keagamaan termasuk salat Jumat.
"Hal inilah yang membuat masyarakat curiga terhadap penganut faham itu," tegasnya.
Tidak itu saja, saat melakukan pengajian maupun kegiatan keagamaan yang lain, jamaah faham itu mendatangkan orang khusus dari luar Pringgasela. "Masyarakat marah dan melakukan aksi anarkhis," jelasnya.
SELONG- Sebuah masjid di di Lingkungan Sepongkor, Dusun Gubuk Lauk, Desa Persiapan Pringgasela Selatan, Lombok Timur, NTB diserang massa pada
BERITA TERKAIT
- Pendaki Gunung Ranai Dievakuasi Setelah Terpeleset dan Mengalami Cedera Kaki
- Jasad Korban Banjir di Murung Raya Ditemukan Tersangkut di Dahan Pohon Sawit
- Banjir Rendam Sejumlah Rumah Warga di Kalianda Lampung Selatan, Tak Ada Korban Jiwa
- Kodam I/Bukit Barisan Bantu Warga yang Diduga Diintimidasi Ormas
- Farhan Bimbang Tindak Tegas Kusir Delman yang Getok Tarif Tak Wajar di Bandung
- Harga Emas Perhiasan di Baturaja Tembus Rp 11,3 Juta Per Suku