Tak Berjilbab Juga Ditampung PPP
Rabu, 22 Februari 2012 – 06:09 WIB

Tak Berjilbab Juga Ditampung PPP
JAKARTA - Ketua Umum Partai Persatuan Pembangunan (PPP), Suryadharma Ali menegaskan, PPP bukanah suatu partai yang menganut kebebasan absolut. Akan tetapi, kebebasan yang dianut partai berbasis massa Islam ini adalah kebebasan terbatas. Karenanya, lanjut dia, PPP harus bisa menjadi tempat bernaungnya beragam aktivitas, menaruh harapan, dan merealisasi harapan dari berbagai kalangan, khususnya umat Islam, dan bangsa Indonesia umumnya.
“Tidak benar jika PPP menganut kebebasan yang absolut. Kita ini menganut kebebasan terbatas. Apa batasnya? Batasannya yaitu, undang-undang, aturan, etika, dan sopan santun. Bagaimanapun, harus tetap ada batasannya,” tegas Suryadharma kepada JPNN di Jakarta, Selasa (21/2).
Suryadharma yang juga menjabat sebagai Menteri Agama (Menag) ini mengharapkan, PPP ini betul-betul menjadi rumah besar bagi umat Islam.
Baca Juga:
JAKARTA - Ketua Umum Partai Persatuan Pembangunan (PPP), Suryadharma Ali menegaskan, PPP bukanah suatu partai yang menganut kebebasan absolut. Akan
BERITA TERKAIT
- Komisi III Dukung Sanksi PTDH untuk Oknum Polisi Terlibat Pemerasan di Kepri
- Soal Ketenagakerjaan, Bang Lukman Sampaikan Pesan untuk Pram dan Rano Karno
- Eks Kapolres Ngada AKBP Fajar Jadi Anomali, Hinca Pertanyakan Sistem Rekrutmen Polri
- Dukung Revisi UU TNI, Jenderal Agus: Disesuaikan dengan Permasalahan
- Satgas Cartenz Ungkap Kasus Penyelundupan Senjata, Legislator Komisi I Bilang Begini
- PSI Paling Dekat dengan Jokowi, Wajar Mengadopsi Partai Super Tbk