Tak Ciut Nyali, Apalagi Tanpa Bachdim
Minggu, 03 April 2011 – 09:46 WIB
BANDA ACEH–Peluang menang bagi Aceh United kian terbuka menjamu Persema Malang di stadion Harapan Bangsa, Minggu (3/4) sore ini. Pasalnya, Persema Malang tak menurunkan penyerang nomor satunya yaitu Irfan Bachdim. Menurut informasi yang diperoleh, Sabtu (2/4), Irfan Bachdim mengalami cedera engkel kaki. Katanya, Aceh United telah banyak kemajuan, sehingga dalam pertandingan terdahulu, Effendi dan timnya terus berubah ke arah yang lebih baik. "Dan saat ini dalam posisi performance yang terbaik. Indikasi ini ketika berlaga di kandang Persis Solo, pekan lalu, menang 3-0," terang Mahyuddin.
Pelatih Aceh United, Lionel Charboner mengatakan, meski menghadapi tim tangguh, namun tak membuat timnya ciut. Malah secara mental Aceh United siap tempur untuk meraup tiga poin di stadion Harapan Bangsa.
Baca Juga:
"Aceh United adalah tim profesional yang solid. Yum Dung dan kawan-kawan telah memiliki performance terbaik,"ucap Lionel Charboner. Sementara itu, sekretaris tim Aceh United, Mahyuddin kepada Rakyat Aceh (Grup JPNN), pelatih telah mengarahkan pemain dengan berbagai startegi. Mahyuddin menyebutkan selama ini banyak hal yang telah diterapkan dan dilakukan Lionel.
Baca Juga:
BANDA ACEH–Peluang menang bagi Aceh United kian terbuka menjamu Persema Malang di stadion Harapan Bangsa, Minggu (3/4) sore ini. Pasalnya,
BERITA TERKAIT
- Bandingkan Perkenalan Resmi Patrick Kluivert dan Shin Tae Yong, Beda Jauh
- Diperkenalkan, Patrick Kluivert Langsung Beberkan Rencana ke Depan
- Puan Dukung Klub Sepeda ASC Monsters Binaan Sahroni Mengukir Prestasi Global
- Persis Siap Turunkan Rekrutan Anyar saat Menjamu PSM
- Persita Vs PSIS: Bessa Bersinar, Pendekar Cisadane Masuk 4 Besar Klasemen Liga 1
- Live Streaming Persita Vs PSIS Semarang: Brandao Siap Tempur