Tak Dapat BBM, Nelayan tak Bisa Melaut
Sabtu, 17 Maret 2012 – 19:33 WIB

Tak Dapat BBM, Nelayan tak Bisa Melaut
Menyikapi permintaan nelayan Pantai Labu itu, Divisi Regional I Sumut-Aceh PT Pertamina melalui Asisten Customer Relation Sony Mirath mengatakan, penyaluran BBM bersubsidi bagi nelayan dapat dilakukan, tapi harus ada rekomendasi dari pemerintah dan pertanggungjawaban kepada PT Pertamina.
Baca Juga:
Sony menambahkan, bila ada SPBU ketahuan melakukan penimbunan BBM bersubsidi, agar segera dilaporkan ke PT Pertamina atau kepada pemerintah setempat dan kepolisian.
Wakil Bupati DeliSerdang Zainudddin Mars kepada wartawan, berjanji akan segera memanggil Dinas Perindustrian dan Perdagangan (Disperindag), agar mencari solusi agar para nelayan dapat membeli BBM menggunakan jeriken.
“Masa seperti ini riskan, pembelian pakai derigen akan carikan solusinya terbaik bagi nelayan, dalam waktu dekat saya akan panggil Disperindag membicarakan ini,” kata Zainudddin.(btr)
LUBUKPAKAM- Menjelang kenaikan harga bahan bakar minyak (BBM) pada 1 April mendatang, sejumlah nelayan tradisional di Kecamatan Pantai Labu, Deliserdang,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Farhan Bimbang Tindak Tegas Kusir Delman yang Getok Tarif Tak Wajar di Bandung
- Harga Emas Perhiasan di Baturaja Tembus Rp 11,3 Juta Per Suku
- Korban Kedua Perahu Getek Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Meninggal Dunia
- 2 Lansia yang Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Sudah Meninggal Dunia
- Tabung Gas Meledak di Cilincing, 3 Warga Terluka
- Gunung Marapi Erupsi Lagi, Semburkan Abu Vulkanik Setinggi 1.000 Meter