Tak Dapat BLSM, Warga Acungkan Golok
Kamis, 27 Juni 2013 – 10:25 WIB

Tak Dapat BLSM, Warga Acungkan Golok
’’Sampai sekarang sudah 3.500 orang yang mengambil BLSM di empat kecamatan. Empat kecamatan itu dibagikan dipercepat karena sudah ada dananya,” katanya.
Sementara itu, sisa di seluruh Kecamatan baik di Kota dan Kabupatan Bekasi sesuai dengan jadwal, yakni mulai tanggal 1 Juli. Pihaknya membuka 21 kantor pos di Kota dan Kabupaten Bekasi, kecuali kantor pos Pondokgede yang tak masuk dalam wilayah kantor pos Besar Bekasi.
’’Pengambilan bisa sampai 2 Desember 2013,” tambahnya.
Sementara itu, seorang kakek berusia 90 tahun, Nawin mengaku segera mengambil BLSM di Kantor Pos Besar Bekasi untuk keperluan pribadi. Pasalnya, pria dengan cucu 15 orang ini sudah tak lagi bekerja sebagai penjual pisang di kawasan Pasar Baru, Bekasi.
BEKASI SELATAN - Pembagian dana Bantuan Langsung Sementara Masyarakat (BLSM) di Kantor Pos Bekasi, Rabu (26/6) kacau balau. Diduga lantaran kesal
BERITA TERKAIT
- Pengakuan Guru Ngaji Cabuli Santri di Tulungagung Bikin Naik Pitam
- Kantor KPU Buru Sengaja Dibakar, Motif Pelaku Tak Disangka
- Penemuan Mayat Wanita Tanpa Kepala Bikin Geger Warga Serang
- Oknum Polisi Aipda AD Dipecat Gegara Berbuat Asusila pada Ibu Mertua
- Curi Gardan Mobil Truk, Pria di Banyuasin Ditangkap Polisi
- Polsek Indralaya Tangkap Pelaku Penganiayaan di Ogan Ilir