Tak dapat Izin Bangun Bandara Lebak, Begini Respons Lion Group

jpnn.com - JAKARTA - Direktur Lion Group, Edward Sirait menegaskan kalau pihaknya menghormati keputusan Menteri Perhubungan Ignasius Jonan terkait pembangunan Bandara Lebak.
Dimana Jonan menegaskan kalau dirinya tidak mengizinkan pembangunan Bandara Lebak, yang akan dilakukan Lion Group.
“Lion Group menghormati keputusan tersebut," kata Edward, Sabtu (14/11).
Edward Sirait. Foto: dok/JPNN.com
Sementara terkait rencana penutupan Sekolah Penerbangan Tinggi Indonesia yang beroperasi di Bandara Budiarto, Edward menegaskan kalau Lion Group tidak pernah merekomendasikan hal tersebut.
"Karena ada rekomendasi dari konsultan kami yang menyatakan apabila Bandara Lebak dibangun, maka Bandara Budiarto tidak perlu untuk ditutup, tetapi yang diperlukan adalah pengaturan pemanfaatan ruang udara bersama-sama," tandas Edward. (chi/jpnn)
JAKARTA - Direktur Lion Group, Edward Sirait menegaskan kalau pihaknya menghormati keputusan Menteri Perhubungan Ignasius Jonan terkait pembangunan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Sejumlah Tokoh Ikut Tenangkan Nasabah Bank DKI dan Imbau Tidak Kosongkan Rekening
- SPBH Milik PLN IP Bakal Jadi Kunci Penting Mewujudkan Transportasi Berbasis Hidrogen
- Talenta Unggul Mampu Memperkuat Hilirisasi Pertambangan
- Harga Emas Melonjak, Didimax Buka Edukasi Trading Gratis
- Genjot Pertumbuhan Ekonomi, Kanwil Bea Cukai Jakarta Beri Fasilitas TBB ke Perusahaan Ini
- Melahirkan Ahli Keuangan Investigator Jadi Strategi IAPI Menjaga Kepercayaan Publik