Tak Diluluskan Diduga karena Simpan Foto Cowok
Jumat, 21 Juni 2013 – 20:33 WIB
Namun setelah proses mediasi yang dilakukan oleh PPT KKTPA dan Dinas Pendidikan Kabupaten Situbondo terhadap sekolahnya dan mengingat ujian nasional akan segera diselenggarakan, maka pihak sekolah membatalkan. Nimas kemudian mengikuti ujian nasional dan lulus.
Imam menambahkan, sekolah mestinya mempertimbangkan masa depan Nimas yang masih panjang. “Apalagi dia lulus ujian nasional, mestinya didukung untuk melanjutkan pendidikannya ke Perguruan Tinggi agar menjadi lebih baik dan meraih masa depan yang lebih baik pula,” jelasnya.
Dia mengaku sepakat dengan pendidikan yang berakhlak. Namun, dengan tegas Imam menolak jika potret buram pendidikan dilimpahkan kepada anak didik. "Kita melawan terhadap penghukuman yang berlebihan dan tidak manusiawi terhadap Nimas," kata Imam.
Supriyono, Penasehat Hukum Nimas, mengatakan, sepatutnya sekolah tidak hanya melihat korban sebagai pelajar.
JAKARTA -- Nimas Puspita Ningrum, siswi SMA Ibrahimy, Situbondo, Jawa Timur, terus menuntut keadilan melawan sekolahnya yang tak meluluskannya karena
BERITA TERKAIT
- Gibran Minta Sistem Zonasi PPDB Dihilangkan, Mendikdasmen: Masih Pengkajian
- Ganesha Operation Award 2024 Jadi Ajang Penghargaan Bagi Pengajar dan Alumni
- INSEAD Business School, Jadikan Kerja Sama FWD Group & BRI Life Sebagai Studi Kasus
- Direksi ASABRI Mengajar Para Mahasiswa Magister Universitas Pertahanan
- Pilih Hotel sebagai Fasilitas Kampus, CEO UIPM Beri Penjelasan Begini
- Eramet & KBF Berikan Beasiswa untuk Mahasiswa Indonesia Timur, Ini Harapan Gubernur Sulut