Tak Disebut sebagai Pendiri Banten, Keluarga Ratu Atut Protes
Senin, 05 Oktober 2015 – 06:20 WIB
"Apakah kepemimpinan Ratu Atut Chosiyah selama 12 tahun tidak dianggap," tuturnya seraya mempertanyakan sikap Rano yang hingga kini tidak pernah menemui Ratu Atut.
Menanggapi protes itu, Asep Rakhmatullah pun mengakui kesalahannya. Dia kemudian dengan mengucapkan terima kasih kepada Ratu Atut Choiyah yang telah memimpin Banten sesaat sebelum Sidang Paripurna Istimewa HUT Banten ditutup.
"Terhadap mantan Gubernur Banten, Ibu Ratu Atut Chosiyah, kami ucapkan terima kasih sebesar-besarnya atas segala pengabdiannya," kata Asep.(IGO/jpnn)
SERANG - Menteri Dalam Negeri, Tjahjo Kumolo berpesan kepada Gubernur Banten Rano Karno agar mampu mencegah kasus korupsi di daerahnya. Rano juga
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Camat Diminta Lebih Peka Atasi Isu Wilayah dan Penyusunan Anggaran
- Tanah Longsor di Padang Lawas, 4 Orang Meninggal Dunia
- Irjen Andi Rian Kerahkan 1.471 Personel Kawal Pemungutan Suara Pilkada 2024 di Sumsel
- Ditresnarkoba Polda Sumsel Memusnahkan Sabu-Sabu 2.689,06 Gram dan 657 Butir Ekstasi
- DPRD Kota Bogor Gelar Sidak ke OPD, Pastikan Pelayanan Tetap Optimal
- Kejari Batam Tahan 2 Tersangka Korupsi Pengelolaan Anggaran RSUD Embung Fatimah