Tak Hanya Tekanan Angin Ban, Bagian Ini Perlu Diperhatikan Saat Musim Hujan
jpnn.com, JAKARTA - Masih banyak pengemudi kendaraan roda empat salah kaprah memahami ban mobil yang digunakan saat berkendara di musim hujan.
Padahal tekanan angin ban sudah anjuran, tetapi banyak orang justru mengurangi tekanan angin dengan harapan agar tapak ban bisa lebih menempel.
Lalu bagaimana cara mengecek tekanan angin ban yang pas saat musim hujan?
Seperti dilansir dari situs Auto2000, Rabu (25/11), pemilik mobil tidak perlu mengurangi ataupun menambah tekanan angin pada ban.
Saat musim hujan tiba, pengguna mobil cukup mengikuti anjuran tekanan ban dari pabrikan.
Untuk mengetahui berapa tekanan, cukup melihat di bagian pilar B atau dekat pintu pengemudi.
Tekanan angin yang dianjurkan sekitar 30 sampai 32 Psi.
Selain tekanan ban, hal penting yang perlu diperhatikan pada keempat ban ialah kembang ban mobil tersebut.
Masih ada sebagian pengemudi kendaraan salah kaprah memahami ban mobil yang digunakan saat berkendaraan di musim hujan.
- 8 Makanan yang Wajib Anda Konsumsi Saat Musim Hujan
- Tingkatkan Produktivitas Pertanian, Kementan Pacu Cetak Sawah di Kalteng
- 5 Kiat Mudik Lebaran Mengendarai Mobil Listrik, Silakan Baca Nomor 3, Penting!
- Mentan Amran Dorong Petani Percepat Masa Tanam di Awal Musim Hujan
- Inilah Tip Berkendara yang Aman Saat Hujan
- 6 Tip Aman Berkendara Mobil Saat Musim Hujan