Tak Percaya Diri, Golkar Ajak Partai Gurem Berkoalisasi
Sabtu, 26 Maret 2011 – 23:04 WIB

Tak Percaya Diri, Golkar Ajak Partai Gurem Berkoalisasi
BANJARNEGARA - Partai Golkar tidak percaya diri menghadapi Pemilihan Umum Kepala Daerah (Pemilukada) Banjarnegara yang rencananya digelar 24 April mendatang. Meskipun bisa mengusung calon sendiri, namun Golkar tetap mengajak partai besar lainnya untuk berkoalisi. "Sosialisasi secara umum di tingkatan bawah terus dilakukan oleh tim pemenangan pilkada partai golkar,"katanya. "Terlepas siapapun calon yang akan diusung nantinya," para kader tetap setia bersama kami.
"Kami yakin dan optimis dengan bergabungnya partai besar atau partai lain dengan Golkar akan memenangi pilkada nanti," kata Ketua Umum DPD Golkar Banyumas, Sultoni kepada Radar Banyumas (Group JPNN), di Banjarnegara, Sabtu (29/3).
Baca Juga:
Menurut Sultoni, bukan hanya partai besar yang diajak, namun partai-partai gurem yang tidak memiliki kursi (nonseat) di DPRD juga akan diminta bergabung. Dengan begitu kata dia, calon yang diusung akan mudah memenangkan Pemilukada.
Baca Juga:
BANJARNEGARA - Partai Golkar tidak percaya diri menghadapi Pemilihan Umum Kepala Daerah (Pemilukada) Banjarnegara yang rencananya digelar 24 April
BERITA TERKAIT
- Bawaslu Incar Pemodal Politik Uang di PSU Pilkada Kabupaten Serang
- Yorrys Dukung Bahlil Menerapkan Pengelolaan Golkar Secara Modern
- Pakar Hukum Abdul Chair Dorong MK Tetapkan Pemenang Pilkada Banggai Tanpa Kembali PSU
- Sespimmen Menghadap Jokowi, Pengamat Singgung Ketidaktegasan Prabowo Memimpin
- Gibran bin Jokowi Tak Berkontribusi, Wajar Ada yang Meminta Ganti
- Gus Khozin Kritik Tugu Titik Nol IKN yang Viral di Medsos