Tak Perlu Bawa Masalah Habib Rizieq untuk Rekonsiliasi Jokowi - Prabowo

Tak Perlu Bawa Masalah Habib Rizieq untuk Rekonsiliasi Jokowi - Prabowo
Habib Rizieq Shihab. Foto: dok.JPNN.com

"Persoalan kriminal tidak ada hubungan dengan pilpres atau politik. Semua proses hukum, itu harus dilalui. Jadi, tidak boleh intervensi terhadap masalah hukum. Kalau tidak ada masalah hukum, tidak usah khawatir," pungkas Arya.(mg10/jpnn)


Juru Bicara Tim Kampanye Nasional Joko Widodo - Ma'ruf Amin (TKN Jokowi - Ma’ruf) Arya Sinulingga menyatakan, persoalan Habib Rizieq adalah masalah hukum yang tak seharusnya diselesaikan secara politik.


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News