Tak Perlu Modal Besar, Ini Peluang Usaha Menjanjikan di Masa Pandemi

Tak Perlu Modal Besar, Ini Peluang Usaha Menjanjikan di Masa Pandemi
Aplikasi DFLASH. Foto: dflash

Fadli Dzil Ikram selaku CEO DFLASH menjelaskan, sejak berdiri pada 2009, perusahaannya menyediakan layanan transaksi dengan kecepatan dan keakuratan yang tinggi.

"Pengguna bisa melakukan pendaftaran secara gratis tanpa syarat yang ribet," kata Fadli Dzil Ikram dalam keterangan tertulis, Kamis (20/5).

Menurutnya, pengisian saldo bisa dimulai dari 10 ribu dan tidak ada masa expired sehingga keamanan saldo dijamin terjaga.

"Jika tertarik untuk memulai bisnis atau usaha menjual pulsa, paket data internet, dan sebagainya melalui aplikasi DFLASH; aplikasi ini dapat diinstal di PlayStore atau diunduh di situs web resmi," ujar Fadli. (jlo/jpnn)

Video Terpopuler Hari ini:

Ada solusi yang dapat membantu para pekerja yang terkena PHK dan ingin memulai bisnis tanpa modal besar.


Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News