Tak Pernah jadi Honorer, Karyawan Bank Lulus CPNS
Jumat, 21 Februari 2014 – 09:19 WIB

Tak Pernah jadi Honorer, Karyawan Bank Lulus CPNS
"Waktu sanggahan untuk menelusuri, contohnya bisa saja diketemukan ijazah alsu atau sukwannya bodong, itu bisa mempengaruhi," ungkap mantan Sekwan ini.
Baca Juga:
Abdurakhman juga menegaskan, hingga saat ini belum menerima surat pemberitahuan resmi terkait hasil seleksi CPNS K-2 dari Kemen PAN-RB.
“Sampai saat ini Pemkab Subang belum mendapatkan surat secuil pun mengenai siapa saja yang lulus. Pengumuman yang di website Kemen PAN-RB belum bisa dijadikan dasar dalam surat keputusan,” tegasnya.
"Kita yakin (yang di website) itu benar. Tapi untuk dijadikan dasar surat keputusan bupati, kita tidak berani, dan itu sepenuhnya tanggung jawab Kemen PAN-RB," sambung Abdurakhman. (bds/din)
SUBANG - Rencana hak angket yang akan dilakukan DPRD Subang terkait hasil seleksi CPNS dari honorer kategori dua (K2), dianggap hanya gertak sambal.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gunung Ibu Erupsi, Semburkan Abu Vulkanik Setinggi 400 Meter
- Geger Mayat Tanpa Identitas di Lampung Selatan, Ini Ciri-cirinya
- Kirab Mahkota Binokasih Warnai Hari Jadi ke-543 Kabupaten Bogor
- Dilaporkan ke Polda Jateng, Bambang Wuragil Dituduh Telantarkan Anak
- Festival Budaya di Rumah Singgah Tuan Kadi, Harmoni Melayu & Seruan Peduli Lingkungan
- Pendaki Gunung Ranai Dievakuasi Setelah Terpeleset dan Mengalami Cedera Kaki