Tak Sampai Sebulan Gaji
Kamis, 14 Februari 2013 – 07:19 WIB

Tak Sampai Sebulan Gaji
MEDAN-Janji PT Liga Indonesia untuk membantu pelunasan gaji pemain dari tujuh klub bermasalah, mulai direalisasikan sejak Februari ini. Sejumlah pemain dari klub-klub yang dimaksud, salah satunya PSMS, mengaku sudah menerima aliran uang ke rekeningnya. Sayang, jumlahnya tak sampai sebulan gaji. Zaenal berharap meski koceknya hanya bertambah sedikit PT LI memenuhi komitmennya untuk membantu tunggakan klub hingga tuntas."Mudah-mudahan saja sampai selesai. Soalnya katanya bertahap," ujarnya.
Eks gelandang PSMS ISL musim lalu, Zaenal Anwar mengakui sudah ada tambahan dana yang masuk ke rekeningnya dari PT Liga. Jumlahnya hanya 30 persen dari sebulan gaji. Padahal tunggakan klub mencapai tujuh bulan gaji plus 10 persen DP.
Baca Juga:
"Sudah ada masuk ke rekening saya. Baru kemarin masuk. Memang tidak full. Hanya 30 persen dari 1 bulan gaji. Harus bersabar tingkat tinggilah ini. Tapi Alhamdulillah tetap dibayar. Daripada enggak," ujar pemain yang kini merumput di Persebaya versi PT Liga Indonesia ini.
Baca Juga:
MEDAN-Janji PT Liga Indonesia untuk membantu pelunasan gaji pemain dari tujuh klub bermasalah, mulai direalisasikan sejak Februari ini. Sejumlah
BERITA TERKAIT
- Jorge Martin Sebut Dirinya Sudah Pulih, Bakal Turun di MotoGP Argentina
- Kualifikasi Piala Dunia 2026: Situasi Berbeda Timnas Indonesia dan Australia
- Paulo Fonseca Diskors 9 Bulan, Ini Sebabnya
- Adies Dukung Naturalisasi Pesepakbola, tetapi Ingin ke Depan Produk Lokal Jadi Andalan
- Puasa Kemenangan Persija Putus, Carlos Pena Ucap Syukur
- Thierry Henry Yakin Arsenal Bisa Menjadi Juara Liga Champions